Mesin ini merupakan mesin yang sangat bagus untuk kain yang tebal. Seperti Sofa,Jok mobil, terpal, karung plastik dan bahan tebal lainnya. Selain itu mesin ini juga dilengkapi pelumas otomatis yang membuat mesin semakin memberikan kepuasan untuk anda dalam menggunakannya tanpa kuatir akan macet.